Mari berkenalan dengan
JAGA (Jaringan Pencegahan Korupsi)
JAGA (Jaringan Pencegahan Korupsi) adalah platform yang dikembangkan oleh KPK untuk memudahkan masyarakat berpartisipasi dalam pencegahan korupsi hanya dengan ujung jari. Selain bisa ikut mengawasi layanan publik, kita juga bisa lihat berbagai data yang menarik tentang kondisi korupsi di Indonesia serta data pelayanan publik di sekitar kita. Kamu di antaranya bisa melihat data sekolah, anggaran dana desa, dana BOS dan PIP, fasilitas kesehatan, dan data terkait pencegahan korupsi KPK. Jika menemukan hal yang tidak sesuai ketentuan atau terindikasi korupsi, terdapat menu Diskusi dan Keluhan juga di JAGA.
Festival Pena Antikorupsi (FesPA) adalah kompetisi menulis untuk umum yang berfokus pada tema-tema berbasis data yang tersedia di laman , diantaranya :
Peserta diharapkan mengirimkan karya penulisan berbasis data dari setidaknya satu dari tipe data di atas. FesPA bersifat gratis, tidak dipungut biaya apapun.
Peserta lomba terbagi dalam dua kategori:
Pendaftaran dan Submisi Karya
Pengumuman
12 karya terbaik
(6 karya per kategori)
Inkubasi dan Mentoring
Pengumuman Pemenang
Petunjuk Teknis
Kepesertaan
Tema Inti
Format Karya Tulis
Pendaftaran
Penilaian
Inkubasi
Publikasi
Ketentuan Lain
Festival Pena Antikorupsi 2024
Frequently Asked Question (FAQ)
Sponsor
Media Partner